Jumat, 27 Januari 2012

penemu android


Jumat, Januari 27, 2012 |

Andy Rubin - Penemu Android
Andy Rubin adalah seorang pelopor teknologi, Penemu dan pendiri Danger Inc. dan Android Inc. Ia sekarang menjabat sebagai SVP of Mobile di Google,disana ia mengawasi pengembangan Android, sebuah sistem operasi open source untuk smartphones.
Rubin mengawali karirnya sebagai engineer di Apple Inc., lalu ia pindah ke General Magic dan mengerjakan Magic Cap, sebuah sistem operasi dan interface untuk perangkat genggam (Hand-held Device). Saat Magic Cap menuai kegagalan, Rubin dan lainnya dari General Magic mendirikan Artemis Research, yang mana menjadi WebTV dan akhirnya dimiliki Microsoft.

Setelah beberapa tahun kemudian Rubin dan juga para pendiri Danger Inc. yang lainnya diambil Microsoft pada February 2008. Kekecewaannya atas pengusiran dirinya dari jabatan CEO di Danger Inc. membuatnya menemukan Android, yang kemudian dibeli oleh Google dan memberikannya posisi jabatannya sekarang.

sumber : http://2009143-if-unsika.blogspot.com/2011/10/penemu-android.html


You Might Also Like :


0 komentar:

Posting Komentar

DAFTAR ISI

    HARDWARE


    SOFTWARE

HISTORY

TIPS & TRIK

TUTORIAL

GAMES

NINJA SAGA

JOKES

OTHER

UNIK

JARINGAN

NINJA SAGA

KNOWLEDGE

ISLAM

BLOG